14 Okt 2022

Ando

Kriminalisasi Ruang Privat

Ancaman KUHP terhadap kebebasan rakyat

Disclaimer

Informasi di halaman ini didapatkan dari berbagai sumber dan di-edit oleh para ahli. Untuk sekarang, sikap Partai masih dalam proses konfirmasi dari pihak Partai. Baca penjelasan tentang sumber data, metodologi riset, dan disclaimer di sini.

Baca detail isu

Seberapa baiknya negara menjaga ruang privat warganya itu cerminan dari integritas dan kualitas hukum di negara tersebut. Nah, soal ini, ada RKUHP (Rancangan Kitab Undang-Undang Hukum Pidana) 2022 yang katanya memperbaiki lingkup hukum pidana dalam konteks politik, sosial, dan kebangsaan. Tujuannya? Biar bisa menjaga Hak Asasi Manusia (HAM) di Indonesia.

Salah satunya, negara bisa mengatur hubungan seks konsensual dengan adanya pasal Tindak Pidana Perzinaan dan Kohabitasi di luar nikah.

Meski merupakan delik aduan yang artinya hanya bisa diproses jika ada aduan resmi oleh orang tua, anak, atau pasangan, pasal ini tetap mendorong posisi negara sebagai penjaga moral bangsa, meski di ruang privat.

Selain itu, ada pula kekhawatiran pasal ini berpotensi disalahgunakan terhadap mereka yang pernikahannya tidak tercatat resmi (seperti pernikahan adat).

Masyarakat khawatir timbulnya kisruh bukan hanya dalam rumah tangga, tapi juga industri seperti perhotelan, yang terpaksa buat peraturan yang menanyakan status nikah tamunya biar usahanya engga terkena masalah.

Baca detail isu

Baca detail isu

Mengapa Orang Muda Perlu Peduli


  1. Kriminalisasi Ruang Privat mencerminkan kualitas demokrasi dan integritas hukum kita di Indonesia. Kalau pemerintah bisa seenaknya mengatur hal-hal privat yang engga merugikan negara, sejauh apa pemerintah bisa mengatur aspek lain dalam kehidupan masyarakat?

  2. Pasal Perzinaan dan Kohabitasi engga menjamin penegakan dan perlindungan hukum yang jelas dan merata. Bisa dimengerti kalau beberapa daerah punya hukum sendiri seperti misalnya di Aceh. Kalau ada dukungan besar setingkat Provinsi di satu daerah, gimana ya kira-kira pemerintah bisa menghindari standar ganda saat negakin hukum?

  3. Sikap orang muda yang biasanya lebih progresif terhadap RKUHP (Rancangan Kitab Undang-Undang Hukum Pidana) punya peran penting lho, dalam membentuk masa depan karakter bangsa dan kualitas hukum di Indonesia.

Mengapa Orang Muda Perlu Peduli

Mengapa Orang Muda Perlu Peduli

Sikap partai terhadap KUHP

Sikap partai terhadap KUHP

✅ Setuju

PDIP - Setuju

Seluruh fraksi di DPR setujui pengesahan RKUHP sebagai Undang-Undang pada Paripurna ke-11 tahun 2022-2023.

Golkar - Setuju

Seluruh fraksi di DPR setujui pengesahan RKUHP sebagai Undang-Undang pada Paripurna ke-11 tahun 2022-2023.

Nasdem - Setuju

Seluruh fraksi di DPR setujui pengesahan RKUHP sebagai Undang-Undang pada Paripurna ke-11 tahun 2022-2023.

Demokrat - Setuju

Seluruh fraksi di DPR setujui pengesahan RKUHP sebagai Undang-Undang pada Paripurna ke-11 tahun 2022-2023.

PPP - Setuju

Seluruh fraksi di DPR setujui pengesahan RKUHP sebagai Undang-Undang pada Paripurna ke-11 tahun 2022-2023.

PKB - Setuju

Seluruh fraksi di DPR setujui pengesahan RKUHP sebagai Undang-Undang pada Paripurna ke-11 tahun 2022-2023.

PAN - Setuju

Seluruh fraksi di DPR setujui pengesahan RKUHP sebagai Undang-Undang pada Paripurna ke-11 tahun 2022-2023.

PKS - Setuju dengan catatan

PKS keberatan dengan beberapa pasal, di antaranya tentang penghinaan pemerintah, lembaga negara, serta terhadap presiden dan wakil presiden.

Gerindra - Setuju

Seluruh fraksi di DPR setujui pengesahan RKUHP sebagai Undang-Undang pada Paripurna ke-11 tahun 2022-2023.

✅ Setuju

PDIP - Setuju

Seluruh fraksi di DPR setujui pengesahan RKUHP sebagai Undang-Undang pada Paripurna ke-11 tahun 2022-2023.

Golkar - Setuju

Seluruh fraksi di DPR setujui pengesahan RKUHP sebagai Undang-Undang pada Paripurna ke-11 tahun 2022-2023.

Nasdem - Setuju

Seluruh fraksi di DPR setujui pengesahan RKUHP sebagai Undang-Undang pada Paripurna ke-11 tahun 2022-2023.

Demokrat - Setuju

Seluruh fraksi di DPR setujui pengesahan RKUHP sebagai Undang-Undang pada Paripurna ke-11 tahun 2022-2023.

PPP - Setuju

Seluruh fraksi di DPR setujui pengesahan RKUHP sebagai Undang-Undang pada Paripurna ke-11 tahun 2022-2023.

PKB - Setuju

Seluruh fraksi di DPR setujui pengesahan RKUHP sebagai Undang-Undang pada Paripurna ke-11 tahun 2022-2023.

PAN - Setuju

Seluruh fraksi di DPR setujui pengesahan RKUHP sebagai Undang-Undang pada Paripurna ke-11 tahun 2022-2023.

PKS - Setuju dengan catatan

PKS keberatan dengan beberapa pasal, di antaranya tentang penghinaan pemerintah, lembaga negara, serta terhadap presiden dan wakil presiden.

Gerindra - Setuju

Seluruh fraksi di DPR setujui pengesahan RKUHP sebagai Undang-Undang pada Paripurna ke-11 tahun 2022-2023.

❌ Tidak setuju

Tidak ada

❌ Tidak setuju

❌ Tidak setuju